Cara Membuat Laporan Crystal Report Database Access ( .mdb )



Baiklah berikut langkah-langkahnya :
Buatlah database dengan nama : DBJNM.mdb
Buatlah Database dengan nama : Penjualan
Design tabel dan silahkan buat sample data seperti gambar dibawah ini :

Cara Membuat Laporan Crystal Report Database Access ( .mdb )
 Jika anda telah membuat tabel diatas, silahkan melanjutkan dengan membuat Laporan dengan Crystal Report :
Buka Crystal Report anda
Klik File - New
Klik Standard - OK
Klik Database - Database Files - Find Database File
Kemudian cari database DBJNM.mdb yang anda buat. Saya menyimpannya di folder penjualan.
Kemudian Klik Open
Cara Membuat Laporan Crystal Report Database Access ( .mdb )
Pilih Tabel Penjualan- Klik Add
Kemudian Klik Close
Klik Next
Cara Membuat Laporan Crystal Report Database Access ( .mdb )

Klik Add All - Finish
Dibawah ini adalah tampilan laporan yang belum di edit
Anda bisa mengedit tampilan laporan diatas agar lebih mudah dibaca :
Berikut hasilnya :
Cara Membuat Laporan Crystal Report Database Access ( .mdb )
Jika sudah, silahkan anda save dengan nama sesuai dengan keinginan anda. Contoh saya Save dengan nama : LapPenjualan.

Untuk cara memangilnya anda bisa lihat pada LINK INI untuk VB 6.0

Post a Comment